Kamis, 17 Maret 2016

BUTUH PROSES

Tidak !!
Aku tidak ingin memanjat pohon langsung sampai ujung atas nya . Aku ingin selangkah demi selangkah melakukannya . Karena aku bukan sesuatu yang mudah dilempar ke atas , menjadi tinggi .
Aku butuh proses seperti hal nya manusia sebelum diciptakan dan sesudah menjadi sosok manusia .

Dan aku yakin ,, proses demi proses yang akan aku lakukan menjadi sesuatu yang sangat sempurna . Meskipun pasti ada yang kurang dalam proses tersebut , itu bisa diulang dan diulang kembali sampai akhirnya menjadi suatu kebanggaan yang sempurna .

Everything needs a process ... Semua yang dilakukan didunia ini butuh proses . Yang namanya mie instan saja juga perlu proses untuk dimakan hehe ;)

Nitaelek
-------------

Tidak ada komentar: